Camat Batam Buka Suara Terkait Pemberitaan Kades Pulau Baru yang di Duga Tilap ADD

Investigasi1245 Dilihat

GardaJambi.Com – Merangin.Sempat di berita kan beberapa waktu yang lalu di media ini terkait ada nya dugaan penggelapan dana proyek jalan untuk masyarakat, yang di duga sumber dana tersebut dari dana ADD untuk membangun pekerjaan proyek jalan untuk masyarakat.

Terkait pemberitaan tersebut membuat Ariyanto selaku Camat Batang Masumai angkat bicara. Saat di konfirmasi melalui Handphone milik pribadinya Selasa (26/3/24)

“Kalau untuk menanyakan tentang terkait pemberitaan itu ndo sayo selaku camat nyo sangat menyayangkan berita tersebut kalau tanggapan sayo, kalau memang benar naikan lah berita nyo, Sayo jugo tidak biso mengintimidasi dindo kalau masalah pemberitaan itu. Dan kades itu pun jugo belum ado ketemu samo sayo, sayo jugo belum menanyakan tentang adanya berita ini ke dio ndo,” ujar Ariyanto.

Seperti yang pernah di beritakan oleh media ini beberapa waktu yang lalu, Kades Desa Pulau Baru Kecamatan Batang Masumai, yang terindikasikan oleh warga tilap Dana Desa, dengan dalih biaya perbaikan Jalan, pada anggaran tahun 2023 yang berada samping rumahnya menelan anggaran sebesar Rp.100.000.000,- (Seratus Juta Rupiah). Namun jalan tersebut di bangun dengan dana swakelola yang bersumber dari para pelaku usaha PETI yang berada di wilayahnya. (Dun)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *